Konsepsosialisasi kebijakan lingkungan sehatDefinisi / Detailsosialisasi kebijakan lingkungan sehat adalah kegiatan yang bertujuan agar masyarakat Kecamatan Cimenyan berperilaku dan mempunyai kesadaran untuk hidup lebih sehat. Upaya peningkatan pemahaman dengan melakukan sosialisasi agar : 1) menyadarkan masyarakat tentang manfaat lingkungan bersih sehat dan pengaruhnya bagi kesehatan, 2) meningkatkan pengetahuan warga tentang cara menciptakan lingkungan bersih sehat akan dampak buruk lingkungan yang kotor, 3) mencegah tindakan yang dapat mencemari lingkungan serta menjaga kebersihan lingkungan. Untuk memecahkan permasalahan yang dihadapi dalam kegiatan ini, maka dipilih beberapa metode pemecahan diantaranya adalah Metode Pemaparan Materi dan Metode Demonstrasi. Metode Pemaparan Materi menjelaskan dan mensosialisasikan tentang lingkungan bersih sehat. Metode Demonstrasi untuk mempraktekkan cara menciptakan lingkungan bersih sehat, pencegahan pencemaran lingkungan.
Klasifikasi- Kader PKK desa Cimaung
- Kader PKK desa Jagabaya
- Kader PKK desa Pasirhuni
- Kader PKK desa Campakamulya
- Kader PKK desa Cipinang
- Kader PKK desa Mekarsari
- Kader PKK desa Sukamaju
- Kader PKK desa Cikalong
- Kader PKK desa Malasari
- Kader PKK desa WarjabaktiUkuranJumlahSatuanOrangKegiatan Statistik Penghasil DataKompilasi Produk AdministrasiKeterangan-